Hover pada CSS

Hover adalah salah satu element css. Hover ini berguna untuk membuat efek saat mouse mengenai suatu element HTML. Perhatikan gambar di bawah :



Gambar di atas adalah 2 CSS yang atas tanpa hover dan yang bawah menggunakan hover . 
maka hasilnya seperti ini :
 

Semoga bermanfaat :)
Tag : CSS
4 Komentar untuk "Hover pada CSS"

hover itu , efek ya intinya (efek warna) ?

hover itu efek yang terjadi kalo disentuh menggunakan mouse, tidak hanya efek warna gan :)

Back To Top